Profil, dan Biodata Lengkap Dari Girl Grup
“RED VELVET”
Red Velvet (레드벨벳) merupakan girlband baru bentukan dari SM Entertainment. Setelah 5 tahun mendebutkan F(x) pada
tahun 2009. Girlband ini terdiri dari 5 orang,
yaitu Seulgi, Irene,
Wendy, Joy dan Yeri.
Red Velvet ini merupakan salah satu proyek dari S.M.ROOKIES yang telah direncanakan oleh SM Entertainment sebelumnya. Nama 'Red Velvet' sendiri melambangkan kombinasi keseksian dan kekuatan (Red) dan kelembutan wanita (Velvet).
Red Velvet akan memulai debut pada 1 Agustus 2014 ini dengan mengeluarkan single pertama berjudul 'Happiness' dengan konsep funky, ceria dan unik.
Red Velvet ini merupakan salah satu proyek dari S.M.ROOKIES yang telah direncanakan oleh SM Entertainment sebelumnya. Nama 'Red Velvet' sendiri melambangkan kombinasi keseksian dan kekuatan (Red) dan kelembutan wanita (Velvet).
Red Velvet akan memulai debut pada 1 Agustus 2014 ini dengan mengeluarkan single pertama berjudul 'Happiness' dengan konsep funky, ceria dan unik.
Lagu kedua mereka berjudul “Be Natural” dirilis
pada 13 Oktober 2014. Lagu tersebut merupakan lagu daur ulang dari lagu tahun 2000 milik girlband S.E.S dengan judul yang sama.
Pada Maret 2015, Red Velvet mengumumkan comeback mereka dengan menambahkan anggota baru bernama Yeri dan merilis mini album pertama "Ice Cream Cake" pada 18 Maret 2015.
Pada Maret 2015, Red Velvet mengumumkan comeback mereka dengan menambahkan anggota baru bernama Yeri dan merilis mini album pertama "Ice Cream Cake" pada 18 Maret 2015.
Pada tanggal
9 September, Red
Velvet akhirnya meluncurkan album studio pertamanya sejak debut pada pertengahan
2014 lalu .Album tersebut diberi judul ‘The Red’ dengan single andalan “Dumb Dumb”.
Berikut adalah Profil Member RED
VELVET :
1. Irene
Nama Asli : Bae Joo Hyun
Nama Panggung : Irene
TanggalLahir : 29 Maret 1991
Posisi : Leader, Main Rapper, Lead Dancer,
Vocal
Tinggi : 158 cm
Berat : 44 kg
TipeDarah : A
Fakta :
v Irene lahir di Daegu, Korea Selatan
v Memulai debut
dengan menjadi model MV Henry yaitu '1-4-3'
v Angka favoritnya 43
v Tahun 2014, ia tampil di MV Kyuhyun “At Gwanghwamun”
v 1 Mei 2015 iamenjadi MC baru di Music Bank
bersamadengan Park Bo Gum
v Warnanya dalam grup adalah pink atau merah
v Warna kesukaanya ungu
v Artis favorit Irene yaitu BoA
v Sedangkan film favoritnya The Notebook
v Tampil di MV SHINee “Why So Serious”
v Juluknya adalah Dewi Perdamaian (Goddes of Peace), Baeby (Baby Face)
v Irene masuk di SM Entertainment padatahun 2009
melalui SM Global Audition
v Iaadalahteman Solar MAMAMOO dan Amber f(x)
v Irene alergi terhadap ayam.
v Irene paling tidak suka kebohongan
v Irene takut tidursendirian
2.Seulgi
Nama Asli : Kang SeulGi
Nama Panggung :Seulgi
TanggalLahir : 10 Februari 1994
Posisi : Lead Vocal, Main Dancer, Visual
Tinggi : 165 cm
Berat : 48 kg
TipeDarah : A
Fakta :
v
Seulgi berasal dari Seoul, Korea Selatan
v
Pernah tampil di MV Henry “Fantastic” & berkolaborasi di lagu “Butterfly”
v
Warnanya dalam grup adalah Kuning atau Oranye
v
Artis favoritnya adalah Beyonce
v
Lulusan dari School of Performing Arts Seoul
v
Tipe idealnya seperti Kang Dong Won
v
Ia mulai bergabung dengan SM Entertainment sejak tahun 200
v
Ia memiliki tanggal, bulan & tahun lahir yang
sama dengan Naeun 'APink'
v
Ia juga bersahabat dengan anggota MAMAMOO terutama Wheein
v
Seulgi bisa menirukan suara Pikachu
3.Wendy
Nama Asli : Song Seungwan
Nama Inggris : Wendy Son
Nama Panggung : Wendy
TanggalLahir : 21 Februari 1994
Posisi : Main Vocal
Tinggi : 162 cm
Berat : 46 kg
TipeDarah : O
v Fakta :
v Wendy berasal dari Toronto, Kanada namun lahir di Seongbuk-dong, Seoul
v Ia kembali ke Korea Selatan pada tahun 2012
v Dulu ia pernah punya akun Youtube sendiri namuns ekarang sudah dihapus
v pernah mengikuti
audisi untuk 'Cube Auditions in Canada'
v mengikuti casting
untuk 'SM Global Audition in Canada' pada tahun 2012
v Maret 2014, Wendy merilis lagu “Because I Love You”(soundtrack drama mimi)
v Warnanya adalah Biru di Red Velvet
v Wendy julukanya Olaf
v Role model Wendy
adalah Whitney Houston.
v Ia punya kakak bernama Son SeungHee
v diantara member lainya, masakan Wendy paling
terbaik
4.Joy
Nama Asli : Park Soo Young
Nama Panggung : Joy
TanggalLahir : 3 September 1996
Posisi : Lead Rapper, Vocal
Tinggi : 168 cm
Berat : 46 kg
TipeDarah : A
Fakta :
v
Joy bersal dari Seoul, Korea Selatan
v
Ia lulusandari SOPA (School of Performing Arts
Seoul)
v
Joy merupakan satu-satunya member yang tidak tergabung di SM Rookies
v
Warnanya adalah Hijau
v
Hobinya menonton film dan bernyanyi genre musik trot
v
Tipe idealnya seperti So Ji Sub
v
Joy merupakan penggemar berat Super Junior dan Ariana Grande
v
Meskipun ia paling muda kedua digrup, Joy merupakan member paling tinggi
v
Berpartisipasi dalam program MBC WGM yang dipasangkan dengan Sungjae BTOB
v
Orang tuanya Joy tidak tahu kalau anaknya mengikuti audisi SM Entertainment pada tahun 2012
v
Joy suka sekali makan ayam
v
Film favoritnya adalah Transformer
v
Angka favoritnya yaitu 31
5.Yeri
Nama Asli : Kim Ye Rim
Nama Panggung :Yeri
TanggalLahir : 5 Maret 1999
Posisi : Rap, Vocal, Maknae
Tinggi : 160 cm
Berat : 45 kg
TipeDarah : A
v Fakta :
v Yeri lahir di Seoul
v Ia mengikuti audisi SM Global Audition tahun 2011
v Ia pernah menjadi MC di Music Core bersama Minho
(Shinee) dan N (VIXX)
v Yeri bergabungdengan Red Velvet tahun 2015 di album mini pertama “Ice
Cream Cake”
v Warnanya adalah Ungu
v Warna favoritnya hitam, putih, pink
v Angka kesukaanya 17
v Yeri bisa main gitar&piano
v Yeri member paling muda sekaligus paling pendek di grup
v Yeri penggemar berat Hello Kitty
v Yeri berteman denganaktris Kim Sae Ron
Tidak ada komentar:
Posting Komentar